Kelas X
- Materi Komputer dan Jaringan Dasar
- Typing SKill
- Algoritma Pemrograman
- Dasar-dasar Database
- Dasar Pemrograman Visual
- Project
Programming Language - Android Application - Website - Desktop Application - Game - Database - Java - PHP - HTML - Javascript - SQL - Visual Studio - C++ - C# - Laravel & CI Framework
Programmer Sofware - Software Developer - IT Support - Software Development - Game Development - IT Consultan
Rekayasa Perangkat Lunak adalah Kompetensi Keahlian/Jurusan di SMK yang mengajarkan tentang konsep dan teknik membuat suatu perangkat lunak atau software..
Semua aplikasi yang kita pakai di komputer, hp, smartphone dan perangkat elektronik lainnya.
Kalau Windows atau Android? Windows, Android, Linux dan lainnya termasuk dalam jenis sistem operasi. Sistem operasi adalah perangkat lunak utama yang mengendalikan jalannya suatu perangkat elektronik. Sistem operasi juga merupakan tempat berjalannya aplikasi lain selain sistem operasi.
Istilah perangkat lunak memiliki beberapa penyebutan berbeda yaitu: software, aplikasi, dan program komputer.
Membuat aplikasi yang berjalan di perangkat Smartphone berbasis Android dan iPhone menggunakan android studio dan software lainnya.
Membuat aplikasi berbasis teknologi web baik menggunakan bahasa pemrograman server side ataupun framework seperti Laravel, Code Igniter dan Java Script.
Membuat aplikasi yang dijalankan di komputer desktop seperti aplikasi kasir yang banyak dipakai di toko-toko saat ini menggunakan Microsoft Visual Studio.
Membuat game yang dapat berjalan di komputer desktop ataupun di perangkat mobile menggunakan software Game Studio 2 dan Unity.
Lulusan RPL dapat bekerja sebagai Programmer Aplikasi di perusahaan.
Jika perusahaan adalah perusahaan software maka programmer bertugas untuk membuat aplikasi yang akan dijual ke perusahaan lain.
Jika perusahaan adalah bukan perusahaan software, maka programmer akan mengembangkan aplikasi yang digunakan untuk operasional perusahaan itu.
Bidang ini adalah hal termudah yang dapat dilakukan oleh lulusan RPL. Hanya bermodalkan komputer dapat membuat aplikasi yang dapat dijual kepada orang atau perusahaan lain.
Penjualan pun dapat kita lakukan secara offline ataupun online melalui market place seperti Tokopedia dan Bukalapak. Jika aplikasi berbasis Mobile, aplikasi dapat di unggah ke Play Store atau Apple Store.
Membuat aplikasi atau game berbasis mobile. Aplikasi atau Game berbasis mobile sangat digandrungi dan dibutuhkan oleh manysarakat, sehingga ini menjadi peluang besar bagi seorang programmer. Game atau aplikasi yang bagus dapat mendatangkan uang melalui penjualan ataupun pemasangan iklan.
Dengan keterampilan yang dimiliki, lulusan dapat menjadi konsultan pendamping suatu perusahaan dalam menerapkan sistem IT. Model kerjasama lain yaitu Lulusan menyewakan aplikasi yang dibuatnya untuk suatu perusahaan. Hal ini dapat dilakukan dengan banyak perusahaan sehingga dapat mendatangkan penghasilan yang cukup menggiurkan.
Ketut Widi Astawan, ST., M.Pd.
Saat ini menjabat sebagai Kepala SMK TI Bali Global Singaraja.
Background Pendidikan:
- STM Bandar Lampung
- S1 Teknik Informatika UPN "Veteran" Yogyakarta
- S2 Teknologi Pembelajaran Undiksha
Pengalaman Kerja:
- Programmer Software di Serotama Tek. Informatikan.
- Programmer Software di ESoft Singaraja.
- Konsultan IT diberbagai perusahaan di Buleleng.
Skill:
- Touch typing skill
- Computer fundamental
- Network Fundamental
- Algoritma
- Programming Language: Visual Basic, Pascal, C++, C#, Java, PHP, HTML, SQL Language.
- Database: SQL Server, MySQL, MS, SQL Lite, Postgree SQL.
Experiences Project:
- Gardena Yogyakarta & Magelang
- Kopma UGM
- Kopma UNY
- Siswa Mart Group
- Kopi Bangkit
- Apotek Medika
- Apotek Sahabat
- Apotek Sehat
- Apotek Amelia Farma
- Apotek Geria Farma
- Apotek Wijaya
- Apotek Rahayu
- Apotek Surya Farma
- Sistem Antrian Online RSU Kerta Usadha
- Billing BPJS RSU. Kerta Usadha
- Minimarket Toosi
- Minimarket Cahaya Baru
- Minimarket Adi Bijha Group
- Minimarket D'Toys
- Dragon Toys
- Mortech
- Taman Sari Motor
- Pitstop
- Cahaya Mulya
- Tribert
- Tribert Lifestyle
- Hypertribert
- Happy Motor
- Apotek Surya Farma
- Apotek Nobel Farma
Egi Syamsul M., S.Pd.
Background pendidikan:
- TKJ di SMK Plus Al-Hasanah, Gn Tanjung, Jabar
- S1 Pendidikan Teknik Informatika, Undiksha
Pengalaman Kerja:
- Developer di Fleava
- Freelance Developer
Skill:
- Computer fundamental
- Network fundamental
- Security server
- linux os (server & desktop)
- Devops
- S.E.O
- html5
- CSS & SCSS
- Wordpress Dev
- Programming Language: Php, Laravel, Lumen, CI, Js, VueJs, Reactjs, React Native, SQL language, Python(Django), Arduino,
- Database : MySql, Postgree Sql, Mariadb, Mongodb
Experiences Project:
- Poli RSU kerthausada
- PPDB SMKTI BG Singaraja
- Kelulusan SMKTI BG Singaraja
- Web Profil SMKTI BG Singaraja
- Absen SMKTI BG Singaraja
- Elearning SMKTI BG Singaraja
- Typing Skill SMKTI BG Singaraja
- Mortech Web and Blog
- Citra Olshop
- Surat Menyurat Kelurahan Semarapura Kaja, Klungkung
- Hallo Project
- Noplastik Bali
- Shop Noplastik Bali
- Lautan Kencana Hidup
- Lasida Slicing
- Gobiz
- Gobiz pengetahuan
- Spots Blog
- Potatohead
- Jannata
- Nudles
- Hotel Zurich Balikpapan
- Belajar Menjaga FB
- muriya.com
- Arc Clinic (on progress)
I Komang Suka Wibawa, S.Kom.
Saat ini menjabat sebagai Kepala Kompetensi Keahlian
Background pendidikan:
- SMK TI Bali Global Singaraja
- S1 Sistem Komputer ITB Stikom Bali
Skill:
- Computer fundamental
- Network fundamental
- Security server
- Network Security
- Linux os (server & desktop)
- Mikrotik
- Algoritma
- Office Application
- Materi Komputer dan Jaringan Dasar
- Typing SKill
- Algoritma Pemrograman
- Dasar-dasar Database
- Dasar Pemrograman Visual
- Project
- Algoritma Pemrograman Lanjut
- Database
- Pemrograman Android
- Pemrograman web, Framework
- OOP dan Java
- Project
- Pemrograman web
- Pemrograman Android
- Pembuatan Game
- PKL
- Project Aplikasi Desktop
- Project Aplikasi Mobile
- Project Aplikasi Web